Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PASAR mikroprosesor adalah tempat yang tenang. Selama bertahun-tahun, orang hanya mengenal Intel sebagai penguasa tunggal industri chip yang berfungsi sebagai otak komputer itu. Sedangkan perusahaan semacam AMD dan IBM cuma pecundang yang berebut remah-remah. Intel menguasai lebih dari 80 persen pangsa pasar mikroprosesor.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo