Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Wabah Menggila karena Jebol Karantina  

Virus penyakit kuku dan mulut diduga menyebar akibat lemahnya sistem karantina dan keterlambatan penetapan status daerah wabah. Butuh lima tahun untuk mengembalikan status bebas PMK.

2 Juli 2022 | 00.00 WIB

Petugas memasukan sapi ke dalam truk di kandang Instalasi Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian di Palu, Sulawesi Tengah, 12 Juni 2022. ANTARA/Mohamad Hamzah
Perbesar
Petugas memasukan sapi ke dalam truk di kandang Instalasi Karantina Hewan Balai Karantina Pertanian di Palu, Sulawesi Tengah, 12 Juni 2022. ANTARA/Mohamad Hamzah

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Perhimpunan dokter hewan menyatakan penanganan PMK sudah terlambat.

  • Penjagaan hewan ilegal lemah di kawasan yang tidak memiliki balai karantina.

  • DPR menganggap Kementerian Pertanian kurang serius menangani penyebaran PMK.

DENGAN tegas Muhammad Munawaroh menyatakan penanganan penyakit mulut dan kuku (PMK) sudah terlambat. Ketua Umum Pengurus Besar Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) itu mengeluarkan pernyataan tersebut dalam rapat di kantor Badan Nasional Penanggulangan Bencana pada Kamis, 23 Juni lalu, setelah melihat wabah PMK kian menggila dalam waktu kurang dari dua bulan.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Aisha Shaidra

Bergabung di Tempo sejak April 2013. Menulis gaya hidup dan tokoh untuk Koran Tempo dan Tempo.co. Kini, meliput isu ekonomi dan bisnis di majalah Tempo. Bagian dari tim penulis liputan “Jalan Pedang Dai Kampung” yang meraih penghargaan Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2020. Lulusan Sastra Indonesia Universitas Padjadjaran.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus