Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Perhimpunan dokter hewan menyatakan penanganan PMK sudah terlambat.
Penjagaan hewan ilegal lemah di kawasan yang tidak memiliki balai karantina.
DPR menganggap Kementerian Pertanian kurang serius menangani penyebaran PMK.
DENGAN tegas Muhammad Munawaroh menyatakan penanganan penyakit mulut dan kuku (PMK) sudah terlambat. Ketua Umum Pengurus Besar Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) itu mengeluarkan pernyataan tersebut dalam rapat di kantor Badan Nasional Penanggulangan Bencana pada Kamis, 23 Juni lalu, setelah melihat wabah PMK kian menggila dalam waktu kurang dari dua bulan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo