Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Indonesia memilih jalan aman setelah program pemulihan ekonomi yang dipandu Dana Moneter Internasional (IMF) berakhir pada Desember nanti. Sesuai dengan dugaan banyak kalangan, Indonesia memutuskan ikut Post-Monitoring Program (PPM). ”Itu keputusan yang lazim diambil oleh negara lain yang pernah bekerja sama dengan IMF,” kata Menteri Koordinator Perekonomian, Dorodjatun Kuntjoro-Jakti, seusai rapat kabinet terbatas di Istana Merdeka Senin pekan Lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo