Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Cara Bursa Saham Lebih Ramah Lingkungan

Otoritas keuangan mendorong penerapan ekonomi hijau. Masih ada sektor kontroversial dalam indeks saham dan taksonomi hijau. 

2 Juli 2023 | 00.00 WIB

Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi (ketiga kanan) saat paparan publik terkait penawaran Green Bond I Bank Mandiri tahap I di Jakarta, 23 Mei 2023. Dok.Mandiri
Perbesar
Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi (ketiga kanan) saat paparan publik terkait penawaran Green Bond I Bank Mandiri tahap I di Jakarta, 23 Mei 2023. Dok.Mandiri

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Bank kian gencar menerbitkan instrumen investasi ramah lingkungan.

  • OJK dan BEI menerbitkan regulasi untuk menerapkan prinsip ESG.

  • Taksonomi hijau OJK dianggap masih bermasalah.

BANK Mandiri kian gencar mengeluarkan produk keuangan untuk mendanai proyek ramah lingkungan. Pada semester pertama tahun ini saja, bank pelat merah itu merilis dua surat utang "hijau" sekaligus. Pada pertengahan April lalu, Bank Mandiri mencatatkan obligasi berkelanjutan atau sustainability bond senilai US$ 300 juta (sekitar Rp 4,49 triliun) di Bursa Efek Singapura atau Singapore Exchange (SGX). 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Misi Pasar Keuangan Ramah Lingkungan "

Retno Sulistyowati

Alumnus Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur. Bergabung dengan Tempo pada 2001 dengan meliput topik ekonomi, khususnya energi. Menjuarai pelbagai lomba penulisan artikel. Liputannya yang berdampak pada perubahan skema impor daging adalah investigasi "daging berjanggut" di Kementerian Pertanian.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus