Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA - Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menyatakan tengah menyiapkan serangan balik kepada Uni Eropa, yang melarang penggunaan minyak sawit mentah (crude palm oil) asal Indonesia. Saat bertemu dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla, kemarin, Enggar mengaku telah meminta izin untuk membalas perlakuan tersebut. "Kalau mereka masih bersikeras, saya minta izin sebagai tim perunding yang mempunyai mandat untuk itu (serangan balik)," kata dia di Kantor Wakil Presiden.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo