Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Bisnis

Ini Daftar Tarif Jalan Tol Pekanbaru hingga ke Dumai

PT Hutama Karya (Persero) sudah mulai menerapkan tarif pada jalan tol Pekanbaru-Dumai, sejak 10 November 2020 lalu.

12 November 2020 | 06.00 WIB

Presiden Jokowi (kedua kanan) didampingi Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko (tengah), Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (kiri), Kepala Badan Pengatur Jalan Tol Danang Parikesit (kanan) dan Dirut PT Hutama Karya (Persero) Bintang Perbowo (kedua kiri) meninjau Jalan Tol Ruas Pekanbaru-Dumai Seksi 1 Pekanbaru-Minas di Rumbai, Pekanbaru, Riau, Jumat, 21 Februari 2020. ANTARA/Sigid Kurniawan
Perbesar
Presiden Jokowi (kedua kanan) didampingi Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko (tengah), Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (kiri), Kepala Badan Pengatur Jalan Tol Danang Parikesit (kanan) dan Dirut PT Hutama Karya (Persero) Bintang Perbowo (kedua kiri) meninjau Jalan Tol Ruas Pekanbaru-Dumai Seksi 1 Pekanbaru-Minas di Rumbai, Pekanbaru, Riau, Jumat, 21 Februari 2020. ANTARA/Sigid Kurniawan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

TEMPO.CO, Jakarta - PT Hutama Karya (Persero) sudah mulai menerapkan tarif pada jalan tol Pekanbaru-Dumai, sejak 10 November 2020 lalu.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Bagi Anda yang ingin melintas, berikut rincian tarifnya mulai dari Pekanbaru hingga ke Dumai.  

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Executive Vice President Hutama Karya Muhammad Fauzan mengatakan untuk kendaraan golongan 1, rute paling pendek yaitu Pekanbaru-Minas akan dikenakan tarif Rp8.500.

"Bagi kendaraan golongan 1 rute terdekat Pekanbaru-Minas dikenakan tarif Rp8.500, sedangkan terjauh adalah rute Pekanbaru-Dumai sepanjang 131 km dengan tarif Rp118.500," ujarnya kepada Bisnis Rabu 11 November 2020.

Berikut rincian tarif tol Pekanbaru-Dumai sesuai golongan kendaraan:

Golongan 1

Pekanbaru-Minas Rp8.500

Pekanbaru-Kandis Selatan Rp30.000

Pekanbaru-Kandis Utara Rp45.500

Pekanbaru-Duri Selatan Rp69.000

Pekanbaru-Bathin Solapan Rp95.500

Pekanbaru-Dumai Rp118.500

 

Golongan 2

Pekanbaru-Minas Rp13.000

Pekanbaru-Kandis Selatan Rp45.500

Pekanbaru-Kandis Utara Rp68.000

Pekanbaru-Duri Selatan Rp103.500

Pekanbaru-Bathin Solapan Rp143.500

Pekanbaru-Dumai Rp178.000

 

 

 

Golongan 3

Pekanbaru-Minas Rp13.000

Pekanbaru-Kandis Selatan Rp45.500

Pekanbaru-Kandis Utara Rp68.000

Pekanbaru-Duri Selatan Rp103.500

Pekanbaru-Bathin Solapan Rp143.500

Pekanbaru-Dumai Rp178.000

 

Golongan 4

Pekanbaru-Minas Rp17.000

Pekanbaru-Kandis Selatan Rp60.500

Pekanbaru-Kandis Utara Rp91.000

Pekanbaru-Duri Selatan Rp138.000

Pekanbaru-Bathin Solapan Rp191.500

Pekanbaru-Dumai Rp237.000

 

Golongan 5

Pekanbaru-Minas Rp17.000

Pekanbaru-Kandis Selatan Rp60.500

Pekanbaru-Kandis Utara Rp91.000

Pekanbaru-Duri Selatan Rp138.000

Pekanbaru-Bathin Solapan Rp191.500

Pekanbaru-Dumai Rp237.000

 

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus