Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Tidak kurang dari 175 wartawan The Wall Street Journal beberapa waktu lalu mogok kerja. Mereka memprotes rencana Rupert Murdoch, 76 tahun, membeli mayoritas saham Dow Jones, pemilik koran besar itu. ”Kalau jadi, sudah pasti koran ini tak lagi independen,” kata E.S. Browning, pemimpin aksi tersebut.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo