Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BEROPERASI sejak 40 tahun lalu, PT Krakatau Steel dianggap raksasa baja nasional. Namun sebutan itu tak sesuai dengan kinerja perusahaan milik negara ini. Krakatau Steel tak menunjukkan pertumbuhan yang signifikan. Bertahun-tahun kapasitas produksinya tak beranjak pada kisaran 2 juta ton. Tahun lalu, total kapasitas produksi hilirnya berupa baja lembaran panas dan baja lembaran dingin hanya 2,75 juta ton per tahun.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo