Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
SATU pertemuan penting diam-diam digelar Presiden dengan 12 pengusaha kakap di Wisma Negara, Jakarta, Selasa malam dua pekan lalu. Dimotori bos Grup Central Cipta Murdaya (CCM), Siti Hartati Murdaya, para taipan itu diajak rembukan mengenai upaya meredam gejolak rupiah, yang hari itu sempat terjerembap ke posisi Rp 11.800 per US$ 1.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo