Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Mungkin inilah kabar terbaik sepanjang hidup Sri Puspawati. Perempuan 58 tahun itu terbebas dari rutinitas cuci darah tiga kali sepekan, sekaligus tak perlu menjalani cangkok ginjal. Sebab, batu berbentuk mirip tanduk rusa (staghorn) yang memenuhi kedua ginjalnya—4 x 2,5 sentimeter persegi di ginjal kanan dan 4 x 3 sentimeter persegi di kiri—sirna sudah.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo