Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Hukum

Berita Tempo Plus

Jejaring Suap Komisi Mata Air

Komisi antikorupsi terus membongkar jaringan suap di Komisi Infrastruktur DPR. Proyek yang jadi bancakan lebih dari Rp 2 triliun.

7 Maret 2016 | 00.00 WIB

Jejaring Suap Komisi Mata Air
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

TAK ada perdebatan dalam gelar perkara yang melibatkan penyidik dan pemimpin Komisi Pemberantasan Korupsi pada Senin sore pekan lalu. Keputusan mereka bulat: menetapkan anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Budi Supriyanto, sebagai tersangka penerima suap. Keesokan harinya, KPK mengumumkan bahwa politikus Partai Golkar itu menerima besel dari Direktur Utama PT Windhu Tunggal Utama, Abdul Khoir.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus