Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ada dua kejutan dalam perkembangan hubungan Amerika Serikat-Iran pekan lalu. Kejutan pertama ketika Seymour M. Hersh, wartawan investigatif kawakan majalah New Yorker, menurunkan artikel tentang rencana AS menghancur-kan situs nuklir Iran dan menumbang-kan pemerintahan sah Presiden Mahmud Ahmadinejad.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo