Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Surat terbuka itu seperti menggores sepotong arang pada kening Amerika Serikat. Memperingati 10 tahun Perang Irak, seorang tentara veteran Amerika, Tomas Young, 33 tahun, menulis surat melalui situs berita Truthdig, yang dilansir ulang majalah Rolling ÂStone edisi 20 Maret 2013. Surat tersebut buat mantan presiden George W. Bush dan wakil presiden Dick Cheney.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo