Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Kepulan asap dan debu tiba-tiba mengelamkan hari seperti tabir malam yang membungkus Kota Rafah pada sebuah siang bulan Mei. Tank-tank bergerak, senapan mesin menyemburkan peluru. Truk dan buldoser bergemuruh melindasi rumah dan bangunan lain—tak peduli apakah penghuninya masih terkungkung di dalamnya. Tangis manusia tenggelam ditelan deru helikopter yang melayang-layang di atas langit ketika Rafah dihembalangkan oleh tentara Israel pada dua pekan silam.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo