Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Editorial

Berita Tempo Plus

Bela Ahmadiyah, Bela Konstitusi

Pemerintah Jawa Barat dan Jawa Timur tak seharusnya melarang aktivitas Ahmadiyah. Presiden harus mengeluarkan perpu.

7 Maret 2011 | 00.00 WIB

Bela Ahmadiyah, Bela Konstitusi
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

UNGKAPAN ”tak ada makan siang gratis” tampaknya berlaku dalam kasus Ahmadiyah. Menyadari kelompok minoritas itu tak membawa manfaat apa-apa secara politik, saat ini boleh dikata tak satu pun lembaga negara membela penganut ajaran Mirza Ghulam Ahmad tersebut. Tidak Presiden, tidak juga DPR atau partai politik. Bagi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, membela Ahmadiyah dipercaya bisa memelorotkan popularitasnya. Bagi partai politik, melindungi Ahmadiyah dianggap bakal menurunkan suara pemilih Islam dalam pemilihan umum mendatang.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus