Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PRESIDENÂ Joko Widodo sudah benar ketika memutuskan akan menghabiskan masa pensiunnya di rumahnya di Karanganyar, Jawa Tengah. Rumah hadiah negara itu strategis karena dekat dengan akses transportasi publik, seperti Bandar Udara Adi Soemarmo; stasiun kereta api Karanganyar yang melayani jalur ke Jakarta, Solo, dan Bandung; serta jalan tol Surabaya sampai Jakarta.
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Terkena Getah Ibu Kota Negara"