Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Hakim mengabulkan gugatan pencemaran udara koalisi masyarakat.
Pemerintah pusat melawan putusan yang seharusnya jadi kewajiban mereka.
Hak menghirup udara bersih mesti melalui jalan berbelit lewat pengadilan.
UPAYA pemerintah pusat melawan putusan gugatan pencemaran udara Jakarta memperlihatkan tabiat buruk kekuasaan: arogan terhadap rakyatnya sendiri. Permohonan banding tersebut tidak hanya mengulur-ulur waktu untuk memenuhi hak masyarakat menghirup udara bersih, tapi juga mencerminkan sikap antikritik.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo