Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
ITU rumah saya,” kata Nasiruddin, Rabu siang dua pekan lalu. Telunjuk pria 45 tahun warga Jatirejo, Kecamatan Porong, Sidoarjo, Jawa Timur itu mengarah ke sebuah titik di tengah lautan lumpur kelabu yang mengering. Tidak ada tanda apa pun yang bisa menunjukkan bahwa di bawah sana pernah ada rumah bertingkat dua miliknya. Yang tampak hanya satu dua pucuk pohon yang kering meranggas.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo