Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Sejak hari pertama, suasana persidangan memang jauh berbeda dibandingkan dengan sidang-sidang umum lalu. Dan menggelikan. Fraksi-fraksi yang dulu berlomba-lomba melegitimasi rezim Orde Baru sekarang bersaing menjadi yang paling reformis. Lihat saja yang terjadi pada pemandangan umum, Selasa lalu. Fraksi Utusan Daerah (FUD), yang mendapat giliran pertama, langsung menggebrak. Nadanya galak menghujat kebobrokan pemerintahan era Soeharto.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo