Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Mengenang revolusi fisik, ketika TNI lahir di tengah rakyat sebagai panggilan Ibu Pertiwi dalam mempertahankan proklamasi kemerdekaan, adalah suatu fakta sejarah. Bila ada ungkapan bahwa hubungan antara tentara dan rakyat pada masa revolusi itu ibarat ikat dan air, itu tidaklah berlebihan. TNI itu tidak dibentuk melalui konsep barak (konsep perekrutan tentara profesional untuk tujuan perang), melainkan lahir dari rakyat di tengah kancah revolusi fisik sehingga pada hakekatnya TNI itu adalah anak kandung rakyat itu sendiri.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo