Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Teknologi & Inovasi

Berita Tempo Plus

Otak-atik Tambar Pilihan

Berbagai lembaga terus memantau keefektifan obat pada pasien Covid-19. Penggunaan klorokuin baru akan disetop jika terbukti tak bermanfaat.

4 Juli 2020 | 00.00 WIB

Obat Chloroquine yang akan diserahkan kepada RSPI Sulianti Saroso di Jakarta, Sabtu Maret 2020./ ANTARA/Aditya Pradana Putra
Perbesar
Obat Chloroquine yang akan diserahkan kepada RSPI Sulianti Saroso di Jakarta, Sabtu Maret 2020./ ANTARA/Aditya Pradana Putra

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Lima perhimpunan dokter memberikan masukan kepada pemerintah tentang penggunaan klorokuin untuk pasien Covid-19.

  • Data awal menunjukkan klorokuin dan hidroksiklorokuin mengurangi lama rawat pasien corona.

  • Deksametason akan dimasukkan ke protokol pengobatan Covid-19.

DI depan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan Kementerian Kesehatan, Agus Dwi Susanto menjelaskan data penelitian sementara Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI) tentang penggunaan hidroksiklorokuin dan klorokuin, akhir Juni lalu. Ketua Umum PDPI itu menjelaskan bahwa dua obat tersebut tak meningkatkan risiko kematian pasien Covid-19 yang dirawat di rumah sakit.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Nur Alfiyah

Bergabung dengan Tempo sejak Desember 2011. Kini menjadi redaktur untuk Desk Gaya Hidup dan Tokoh majalah Tempo. Lulusan terbaik Health and Nutrition Academy 2018 dan juara kompetisi jurnalistik Kementerian Kesehatan 2019. Alumnus Universitas Jenderal Soedirman.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus