Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
DI Serangoon Road, Kallang, Singapura, pernah berdiri sebuah gerha megah berjulukan Bendemeer House yang rancangannya bergaya campuran Cina, Melayu, dan Eropa. Pada 1896, pemilik rumah itu, seorang taipan bernama Seah Ling Seah, menjamu Raja dan Ratu Siam dengan makan siang mewah. Jamuan untuk orang kaya dan bangsawan adalah tradisi yang dipelihara Seah di gerhanya yang dilengkapi ruang dansa, menara, dan kebun yang luas itu. Selain menjamu dengan acara makan-makan, pebisnis gambir dan merica itu menghibur tamunya dengan macam-macam kegiatan, seperti main senapan, kuis tebak-tebakan, dan kompetisi bersiul sambil mengunyah biskuit di mulut.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo