Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Sejumlah musikus muda punya semangat kuat mempertahankan musik gambang kromong.
Warisan bakat orang tua menjadi senjata anak muda pegiat gambang kromong.
Upaya anak muda mengikis anggapan gambang kromong sebagai musik kuno.
SAMBIL duduk bersila, tangan Wibi Kanafa lincah memukul tiga gendang yang tersusun rapi di depannya. Bocah laki-laki berusia 12 tahun itu tampak santai mengikuti irama lagu Manuk Dadali dan Jali-jali yang dibawakan sanggar gambang kromong Sinar Muda saat berlatih di Gedung Pusat Pelatihan Seni Budaya KH Usman Perak di Cengkareng, Jakarta Barat, Jumat, 21 Juni 2024.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo