Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Seni

Berita Tempo Plus

Duo Menembus Art Basel

ROH Projects dan Nadi Gallery aktif mencari peruntungan di bursa seni terbesar di Asia ini.

6 April 2019 | 00.00 WIB

Stan Nadi Gallery dalam Art Basel Hong Kong, Maret 2019. TEMPO/Dian Yuliastuti
Perbesar
Stan Nadi Gallery dalam Art Basel Hong Kong, Maret 2019. TEMPO/Dian Yuliastuti

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

SEROMBONGAN perempuan terlihat mendatangi booth 3C13, yang merupakan stan yang ditempati ROH Projects, dalam Art Basel Hong Kong di Hong Kong Convention and Exhibition Centre. Rombongan ini mendapat penjelasan dari seorang pemandu dan kemudian mereka berbincang dengan Taufan, manajer galeri. Pengunjung lain juga terus mengalir. Salah satunya pendiri Museum MACAN, Haryanto Adikoesoemo, beserta Direktur MACAN Aaron Seto. Segera saja pendiri ROH Projects, Laksamana “Junior” Tirtadji, menyambut sang tamu. Haryanto lalu melihat karya Syaiful Garibaldi dan karya seniman lain. “Ini semua karya seniman Indonesia, Pak,” ujar Jun—panggilan akrab Laksamana—kepada Haryanto. Mereka berbincang sejenak dan sang tamu berpamitan.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus