Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Seni

Berita Tempo Plus

Sebuah Kontroversi Menjelang Pameran ‘Revolusi!’

Sejarawan Bonnie Triyana dan Rijksmuseum dilaporkan ke polisi di Belanda. Kenapa?

22 Januari 2022 | 00.00 WIB

Bonnie Triyana (tengah) saat mempersiapkan instalasi pameran ‘Revolusi! Indonesië Onafhankelijk (Revolusi! Indonesia Merdeka). Dok. Rijkmuseum
Perbesar
Bonnie Triyana (tengah) saat mempersiapkan instalasi pameran ‘Revolusi! Indonesië Onafhankelijk (Revolusi! Indonesia Merdeka). Dok. Rijkmuseum

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Polemik menjelang pameran akbar tentang revolusi Indonesia di Rijksmuseum Amsterdam.

  • Kurator tamu Bonnie Triyana dan Rijksmuseum dilaporkan ke polisi.

  • Rijksmuseum dikecam takluk terhadap kritik dari sayap kanan Belanda.

BEBERAPA menit lewat pukul 10 pagi pada Selasa, 11 Januari lalu, Direktur Rijksmuseum Taco Dibbits membuka konferensi pers daring dari gedung megah neo-gothic Rijksmuseum di Amsterdam. Museum utama Belanda ini bulan depan akan menggelar pameran besar “Revolusi! Indonesië Onafhankelijk” (“Revolusi! Indonesia Merdeka”). Secara resmi Dibbits mengumumkan bahwa eksposisi ini disiapkan oleh dua kurator Belanda dan dua kurator Indonesia. Foto empat orang yang berdiri penuh senyum di depan pintu kantor Rijksmuseum ditampilkan: ahli seni rupa Amir Sidarta dan sejarawan Bonnie Triyana diapit oleh Marion Anker dan Harm Stevens.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Linawati Sidarto

Kontributor Tempo di Eropa

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus