Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Seni

Berita Tempo Plus

Di Pentas Para Maestro Jawa Timur dan Sumbawa: Penonton Ikut Menari

Para seniman sepuh topeng Malangan, reog Ponorogo, gandrung Banyuwangi, dan silat Sumbawa tampil di Panggung Maestro 2024.

23 Juni 2024 | 00.00 WIB

Mukayin (84 tahun) mempertunjukan Tari Topeng Gunungsari (Malangan), dalam Panggung Maestro 2024, di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, 13 Juni 2024. Panggung Maestro/Yayasan Bali Purnati
Perbesar
Mukayin (84 tahun) mempertunjukan Tari Topeng Gunungsari (Malangan), dalam Panggung Maestro 2024, di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, 13 Juni 2024. Panggung Maestro/Yayasan Bali Purnati

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

IA mengenakan topeng Gunung Sari. Di balik topeng putih dengan hidung mancung ke bawah dan bibir tipis itu, tak tampak usia sepuhnya. Gerakannya masih menyedot tatapan mata. Lembut tapi tegas seperti gerak tari anak muda. Ketika topeng dicopot—dan dia diperkenalkan kepada penonton—barulah kita tahu penarinya seorang uzur. Itulah Pak Mukayin, penari Gunung Sari, topeng Malangan. Umurnya sudah 84 tahun. 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Dan Penonton pun Ikut Menari"

Seno Joko Suyono

Menulis artikel kebudayaan dan seni di majalah Tempo. Pernah kuliah di Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada. Pada 2011 mendirikan Borobudur Writers and Cultural Festival (BWCF) dan menjadi kuratornya sampai sekarang. Pengarang novel Tak Ada Santo di Sirkus (2010) dan Kuil di Dasar Laut (2014) serta penulis buku Tubuh yang Rasis (2002) yang menelaah pemikiran Michel Foucault terhadap pembentukan diri kelas menengah Eropa.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus