Edisi 23 Juni 2024 | 08.33
23 Juni 2024 - Seteru Para Petugas Partai
https://images-tm.tempo.co/mbm/cover/2712/cover_23_Juni_2024_-_Seteru_Para_Petugas_Partai.jpg
Komisi Pemberantasan Korupsi mengusut kembali keterlibatan Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dalam korupsi dan perburuan Harun Masiku. Akibat menghalangi komunikasi politik Presiden Jokowi dengan Megawati Soekarnoputri.
Baca Laporan Utama
Tampilkan ringkasan berita
Dapatkan edisi cetaknya melalui Official Store Tempo di:

Ekonomi

Di Balik PHK Massal Tokopedia

  • Tokopedia menggelar PHK besar-besaran.
  • Induk usaha TikTok memangkas jumlah karyawan Tokopedia karena tak efisien.
  • GoTo menggelar Project Minerva, berupa PHK besar-besaran.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Bisnis Tokopedia Setelah Ditinggal para Pendirinya

  • Para pendiri GoTo dan Tokopedia menjual saham untuk keperluan pribadi.
  • Banyak pendiri perusahaan teknologi kehilangan kendali di posisi tertentu.
  • Harga saham GoTo sudah di bawah nilai ketika IPO.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Siapa Penguasa Pasar E-commerce Indonesia Sekarang

  • Perusahaan e-commerce bersaing pada aspek harga, teknologi, dan inovasi layanan.
  • Shopee sampai saat ini menguasai pangsa pasar e-commerce Indonesia.
  • Peleburan Tokopedia dengan TikTok Shop menciptakan pesaing baru untuk Shopee.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Kisah Industri yang Terdampak Pelemahan Rupiah. Apa Strategi Mereka?

  • Industri kesehatan terganggu karena kurs rupiah kian ambles.
  • Bank mulai menjual dolar Amerika Serikat di atas Rp 16.500.
  • Bank Indonesia menjalankan operasi moneter demi menyelamatkan rupiah.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Apa Upaya Bank Indonesia Memperkuat Kurs Rupiah?

  • Dewan Gubernur BI mempertahankan bunga acuan 6,25 persen.
  • Bunga mendorong investor tetap menanamkan dana investasi.
  • Operasi pasar ratusan triliun rupiah tak membawa hasil.

Baca selengkapnya

Teroka

Siapa Pelukis Wajah Mao Zedong di Tiananmen yang Legendaris Itu

  • Potret Mao Zedong adalah obyek yang sangat ikonik di Lapangan Tiananmen yang bersejarah.
  • Foto atau lukisannya dibuat pada 1949. Visual yang sudah berusia 75 tahun ini masih gagah dipandang orang, turis dan rakyat yang memujanya.
  • Beberapa pelukis mengerjakan lukisan eks pemimpin Negara Tirai Bambu itu.

Baca selengkapnya

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Image of Tempo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum