Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Adipratnia Satwika Asmady berada di balik peluncuran satelit Satria-1.
Adipratnia ikut dalam mengawal desain dan perakitan satelit Satria-1.
Dunia antariksa menjadi pilihan karier Adiprtania Satwika Asmady.
SORE itu, angin pelan-pelan turun di Florida, menggetarkan dada Adipratnia Satwika Asmady. Kerisauan sepintas muncul ketika ia duduk menghadap layar komputer di ruang layanan kendali pendaratan di Cape Canaveral, Florida, Amerika Serikat, Ahad, 18 Juni lalu. Adipratnia berada di ruangan yang menentukan Satelit Republik Indonesia-1 (Satria-1) mengangkasa menuju orbitnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Yosea Arga Pramudita berkontribusi dalam penulisan artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Pengawal Satria hingga Mengangkasa"