Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Seni

Berita Tempo Plus

Ke Yogya, Mereka Membawa Boneka

Festival Pesta Boneka digelar kembali secara offline di Yogyakarta. Melibatkan 35 seniman dari 18 negara.

16 Oktober 2022 | 00.00 WIB

Pentas Ta Lent Show asal Thailand di Pesta Boneka ke-8 di Kampoeng Media, Sleman, Yogyakarta,  9 Oktober 2022. TEMPO/Shinta Maharani
Perbesar
Pentas Ta Lent Show asal Thailand di Pesta Boneka ke-8 di Kampoeng Media, Sleman, Yogyakarta, 9 Oktober 2022. TEMPO/Shinta Maharani

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

SORE yang basah dan sendu selepas diguyur hujan, dalang asal Thailand, Nuttapol Kummata, meniupkan nyawa pada benda-benda rumah tangga dalam Pesta Boneka di Yogyakarta. Dia mengubah selembar tisu menjadi sekuntum bunga mawar. Muncul dari wadah tisu di meja yang diapit dua lampu, kembang berkuncup itu berjalan pelan, berhenti sebentar. Dia menghampiri tempat sampah plastik mini, merangkul dan menciumnya.

Sebelum luapan cinta kasih itu muncul, benda-benda itu saling membenci. Ta—sapaan akrab Nuttapol—menubrukkan benda-benda itu dan berkali-kali meneriakkan kalimat “I hate you”. Repetisi itu menggambarkan kebencian yang menguat dalam diri seseorang. Nuttapol Kummata dalam pentas Ta Lent Show yang penuh penjiwaan dan berenergi mementaskan karya berjudul Recycled Memo dalam Pesta Boneka Ke-8, 3-9 Oktober 2022. Tubuhnya penuh peluh setelah mementaskan setiap adegan pertunjukan.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Shinta Maharani

Lulus dari Jurusan Ilmu Hubungan Internasional UPN Yogyakarta. Menjadi Koresponden Tempo untuk wilayah Yogyakarta sejak 2014. Meminati isu gender, keberagaman, kelompok minoritas, dan hak asasi manusia

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus