Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Di sela kesibukan sebagai asisten dosen di Universitas Indonesia, Dian Sastro, 25 tahun, Kamis pekan lalu muncul di Mahkamah Konstitusi. Ada apa? Ini bukan syuting. Dian hadir sebagai saksi dari pihak pemohon dalam persidangan untuk menguji Undang-Undang Film No. 8/1992 tentang lembaga sensor, yang sedang ramai diperbincangkan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo