Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PEMILIHAN Umum 1971 sangat penting bagi Orde Baru. Golongan Karya harus menang agar rezim yang baru terbentuk itu langgeng. Tugas pemenangan pemilu dibebankan kepada Ali Moertopo, yang kemudian membentuk Badan Pemenangan Pemilihan Umum. Soeharto memerintahkan Ali melakukan penggalangan: memereteli kekuatan politik di luar Golkar sekaligus masuk dan mengkooptasi berbagai organisasi kemasyarakatan. Ali Moertopo memang bukan satu-satunya faktor yang membuat organisasi-organisasi itu "beralih tujuan"; ada pula konflik internal dan pragmatisme satu-dua pemimpin. Tapi Operasi Khusus Ali adalah tungku yang mematangkan problem internal itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo