Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Sengatan matahari di Pelabuhan Benete, Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat, terasa terik, Selasa siang pekan lalu. Di tengah suhu 38 derajat Celsius, puluhan orang berlomba turun dari sebuah kapal cepat yang merapat di dermaga khusus PT Newmont Nusa Tenggara. Para karyawan perusahaan tambang asal Amerika itu baru melepas masa liburan di Mataram.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo