Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
INDONESIA jelas belum pulih dari krisis ekonomi, tapi bukan berarti peluang mengeruk rezeki tertutup rapat. Celah yang paling besar sekarang terdapat di saku pemerintah. Sebab, seperti dituturkan Kwik Kian Gie, ''Sekitar 70 persen aset produktif nasional kini dikuasai negara." Perkiraan yang tentunya tak asal bunyi karena bekas Menteri Koordinator Ekonomi, Keuangan, dan Industri ini tahu betul nilai berbagai perusahaan yang kini dikuasai Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) ataupun yang disita oleh berbagai institusi milik pemerintah lainnya karena para pemilik asli tak sanggup membayar utang.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo