Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BERTAMU ke rumah Sandiaga Uno di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Muhammad Romahurmuziy membawa pesan pelaksana tugas Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan, Muhamad Mardiono. Hari itu, Rabu, 3 Mei lalu, Romy—panggilan Romahurmuziy—menanyakan kepastian Sandiaga Uno bergabung dengan PPP. “Saya ingin tahu bagaimana pathway dia ke PPP karena Pak Mardiono sudah bertanya,” kata Romy kepada Tempo di Kramat Jati, Jakarta Timur, pada Kamis, 4 Mei lalu. Sepekan sebelum berjumpa dengan Romy atau 25 April lalu, Sandiaga mengundurkan diri dari Partai Gerindra yang menaunginya sejak 2015.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Hussein Abri Dongoran, Francisca Christy Rosana, Tika Ayu, Ima Dini Shafira, dan Zulnis Firmansyah berkontribusi dalam penulisan artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Kartu Emas Dua Menteri"