Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Menanti Drama Musikal Upin dan Ipin

Tokoh serial animasi Upin dan Ipin akan menghibur anak-anak Indonesia dalam teater musikal Kisah Dua Malam di lima kota pada Juni nanti. Les’ Copaque, rumah animasi yang memproduksi seri ini, memperluas Upin dan Ipin pada ranah drama. Sebab, kelangsungan hidup film ini tak hanya pada serial TV yang populer, tapi juga pada produk turunannya, seperti komik, restoran, dan kini teater.

Ikutilah perjalanan Tempo menengok dapur produksi Upin dan Ipin di Malaysia. Bagaimana Les’ Copaque mengembangkan bisnisnya? Sejauh mana perkembangan animasi Malaysia saat ini? Adakah tumbuhnya industri animasi di sana sangat dipengaruhi adanya hibah negara untuk animasi?

16 Mei 2011 | 00.00 WIB

Menanti Drama Musikal Upin dan Ipin
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

LAYAR di dinding ruang rapat kecil kantor Les’ Copaque Production itu menayangkan rekaman video prapentas teater musikal Upin dan Ipin: Kisah Dua Malam. Komentar-komentar segera terlontar dari para eksekutif kantor yang terletak di rumah toko tiga lantai yang tak begitu besar di Seksyen 13, Shah Alam, Selangor, Malaysia, tersebut. Mereka adalah Haji Burhanuddin Md. Radzi, Managing Director Les’ Copaque Production; Hajah Ainon binti Ariff, pengarah kreatif; dan Mohd. Zarin bin Abdul Karim, petugas hubungan masyarakat perusahaan itu. Juga tiga orang tamu, termasuk wartawan Tempo.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus