Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Perekonomian Indonesia tumbuh dengan laju pertumbuhan tahunan 5,7 persen pada triwulan pertama 2010. Angka pertumbuhan ini lebih tinggi dibanding triwulan-triwulan sebelumnya. Pada triwulan ketiga 2009, ekonomi Indonesia tumbuh 5,4 persen dan triwulan terakhir tahun lalu 4,2 persen. Jadi, dalam empat triwulan terakhir terlihat tren laju pertumbuhan ekonomi yang meningkat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo