Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Tiga operator mulai memasarkan layanan Internet 5G.
Pemerintah menata ulang spektrum frekuensi untuk menyokong industri telekomunikasi.
Pengembangan teknologi tak sekadar penyediaan infrastruktur.
DIUJI coba sejak 2017, layanan jaringan Internet generasi kelima alias 5G mulai menyala tahun ini. Sejak Mei sampai Agustus lalu, berturut-turut tiga operator seluler, yakni Telkomsel, Indosat Ooredoo, dan XL Axiata, mengantongi surat keterangan laik operasi. Teknologi jaringan 5G pun mulai beroperasi secara komersial. “Walaupun masih di limited area,” kata Adis Alifiawan, Kamis, 23 September lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo