Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Tiga Paket Penyokong Simirah

Pemerintah jorjoran menggulirkan program minyak goreng murah bersubsidi. Realisasinya belum terang. 

2 April 2022 | 00.00 WIB

Pekerja menaikkan kelapa sawit yang baru dipanen di kawasan perkebunan sawit Desa Berkat, Bodong-Bodong, Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, 10 Maret 2022. ANTARA/Basri Marzuki
Perbesar
Pekerja menaikkan kelapa sawit yang baru dipanen di kawasan perkebunan sawit Desa Berkat, Bodong-Bodong, Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, 10 Maret 2022. ANTARA/Basri Marzuki

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Kementerian Perindustrian mendapat giliran mengurus minyak goreng curah.

  • Tarif ekspor CPO dan produk turunannya juga diubah untuk menyokong kebijakan minyak goreng murah.

  • Sebanyak 74 produsen diklaim telah memulai produksi minyak goreng curah bersubsidi.

KEMENTERIAN Perindustrian tampaknya tak puas hanya mengandalkan Simirah, Sistem Informasi Minyak Goreng Curah. Agar distribusi minyak goreng curah lancar, mereka sampai mengundang perwakilan produsen minyak goreng mengikuti rapat, nyaris setiap hari. “Supaya pengawasan lancar,” ujar Sahat Sinaga, Direktur Eksekutif Gabungan Industri Minyak Nabati Indonesia (GIMNI), kepada Tempo pada Jumat, 1 April lalu. 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Aisha Shaidra

Bergabung di Tempo sejak April 2013. Menulis gaya hidup dan tokoh untuk Koran Tempo dan Tempo.co. Kini, meliput isu ekonomi dan bisnis di majalah Tempo. Bagian dari tim penulis liputan “Jalan Pedang Dai Kampung” yang meraih penghargaan Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2020. Lulusan Sastra Indonesia Universitas Padjadjaran.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus