Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
MESKI santer dikabarkan bakal turun dari kursi menteri, hingga Sabtu malam tiga pekan lalu Sugiharto masih bersibuk di kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara. Bukannya ”berkemas”, ia justru ditemani sejumlah staf biro hukum, siap ”melahap” sekitar 60 surat keputusan pengangkatan direksi dan komisaris di 22 BUMN. Sejurus kemudian, puluhan dokumen penting itu ia tanda tangani.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo