Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Sukarman membawa setumpuk dokumen ke kios fotokopi di Kota Blitar, Jawa Timur. Ketua Koperasi Putra Blitar ini menyodorkan berkas sebanyak lebih dari dua rim untuk digandakan. Salinan dokumen itu harus segera diserahkan ke kantor Subdivisi Regional Perusahaan Umum Bulog Tulungagung sebelum jam kerja berakhir pada pukul 15.30 Waktu Indonesia Barat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo