Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Bisnis

H-1 Lebaran 2025, Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri 24 di Pegadaian Kompak Naik

Menjelang lebaran harga emas Antam, UBS, dan Galeri24 di Pegadaian kembali naik.

30 Maret 2025 | 12.32 WIB

Logam mulia di kantor Pusat Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, 3 Februari 2025. Setelah mencatat rekor tertinggi dalam dua hari terakhir, harga emas Antam turun Rp 3.000 menjadi Rp 1.621.000 per gram dari sebelumnya Rp 1.624.000 per gram. Tempo/Martin Yogi Pardamean
Perbesar
Logam mulia di kantor Pusat Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, 3 Februari 2025. Setelah mencatat rekor tertinggi dalam dua hari terakhir, harga emas Antam turun Rp 3.000 menjadi Rp 1.621.000 per gram dari sebelumnya Rp 1.624.000 per gram. Tempo/Martin Yogi Pardamean

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

TEMPO.CO, Jakarta - Menjelang Lebaran 2025, harga emas di Pegadaian Minggu, 30 Maret 2025, mengalami kenaikan untuk semua jenis emas mulai dari Rp 6.000 hingga Rp 15.000 per gram.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Mengutip laman Pegadaian, harga emas antam dengan berat 0,5 gram dijual senilai Rp 977.000 atau naik sebesar Rp 7.000 dari sebelumnya Rp 970.000. Sedangkan untuk berat 1 gram dijual  Rp 1.852.000 atau naik sebesar Rp 15.000 dari sebelumnya di harga Rp 1.837.000.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

slot-iklan-300x600

Kemudian, emas cetakan Galeri 24 dengan berat 0,5 gram dibanderol Rp 962.000 atau naik sebesar Rp 7.000 dari sebelumnya Rp 955.000. Sedangkan untuk berat 1 gram kini berada di angka Rp 1.784.000 atau naik sebesar Rp 13.000 dari perdagangan kemarin Rp 1.771.000.

Selain itu, produk emas buatan UBS juga naik Rp 6.000 per gram menjadi Rp 1.798.000 per gram dari semula Rp 1.792.000 per gram. Berikut adalah daftar harga emas di Pegadaian pada 30 Maret 2025:

Antam

0,5 gram: Rp 977.000
1 gram: Rp 1.852.000
2 gram: Rp 3.641.000
3 gram: Rp 5.436.000
5 gram: Rp 9.026.000
10 gram: Rp 17.994.000
25 gram: Rp 44.857.000
50 gram: Rp 89.632.000
100 gram: Rp 179.183.000
250 gram: Rp 447.685.000
500 gram: Rp 895.153.000
1.000 gram: Rp 1.790.265.000

Galeri24

0,5 gram: Rp 962.000
1 gram: Rp 1.784.000
2 gram: Rp 3.500.000
5 gram: Rp 8.656.000
10 gram: Rp 17.192.000
25 gram: Rp 42.936.000
50 gram: Rp 85.802.000
100 gram: Rp 171.587.000
250 gram: Rp 428.627.000
500 gram: Rp 857.252.000
1.000 gram: Rp 1.714.503.000

UBS

0,5 gram: Rp 972.000
1 gram: Rp 1.798.000
2 gram: Rp 3.570.000
5 gram: Rp 8.819.000
10 gram: Rp 17.544.000
25 gram: Rp 43.774.000
50 gram: Rp 87.367.000
100 gram: Rp 174.665.000
250 gram: Rp 436.533.000
500 gram: Rp 872.037.000
1.000 gram: – (tidak tersedia)

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus