Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Pemerintah Jawa Barat akan menerbitkan obligasi daerah pada 2025.
Dana dari obligasi akan dipakai untuk membangun rumah sakit dan proyek lain.
Ada risiko gagal bayar jika daerah tak memperhitungkan kemampuan fiskal.
RENCANA pengembangan Rumah Sakit Paru Sidawangi di Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, bisa segera berlanjut. Pemerintah Provinsi Jawa Barat menetapkan pengembangan rumah sakit itu sebagai proyek yang akan didanai hasil penerbitan surat utang atau obligasi daerah. Dua proyek lain yang juga masuk skema pendanaan dengan obligasi daerah adalah pembangunan laboratorium kesehatan daerah serta pendirian sejumlah rumah sakit baru.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Ahmad Fikri di Bandung dan Hanaa Septiana di Surabaya berkontribusi dalam penulisan artikel ini. Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Pecah Telur Penerbit Obligasi".