Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA - Pemerintah pusat mendorong pemerintah daerah (pemda) untuk segera menerbitkan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR). Direktur Jenderal Tata Ruang Kementerian Agraria dan Tata Ruang, Abdul Kamarzuki, menargetkan 109 RDTR bisa terbit hingga akhir tahun nanti.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo