Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Tunggang-tunggit Janji Jokowi

Lonjakan harga pakan menambah runyam masalah peternak ayam petelur mandiri yang merugi akibat amblesnya harga telur. Data pemerintah janggal.

23 Oktober 2021 | 00.00 WIB

Aksi peternak ayam petelur meminta Bank BNI untuk meringankan kredit kepada peternak akibat naiknya harga jual pakan ayam di Blitar, Jawa Timur, 14 September 2021. ANTARA/Irfan Anshori
Perbesar
Aksi peternak ayam petelur meminta Bank BNI untuk meringankan kredit kepada peternak akibat naiknya harga jual pakan ayam di Blitar, Jawa Timur, 14 September 2021. ANTARA/Irfan Anshori

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Harga telur yang jeblok bukan satu-satunya sumber krisis di tubuh peternakan ayam petelur mandiri.

  • Hasil audiensi Presiden dan peternak tak terealisasi di lapangan.

  • Data pemerintah tentang stok jagung untuk kebutuhan pakan tak sinkron.

SUROTO mencoreti satu per satu unggas peliharaannya menggunakan spidol. Ayam-ayam yang menghasilkan telur kurang dari empat butir, apalagi yang tidak ngendog sama sekali, diberi tanda. Ayam yang terseleksi itu akan segera dilepas. "Dijual murah ke pedagang sebagai ayam afkir," ujar Suroto, Jumat, 22 Oktober lalu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Retno Sulistyowati

Alumnus Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya, Malang, Jawa Timur. Bergabung dengan Tempo pada 2001 dengan meliput topik ekonomi, khususnya energi. Menjuarai pelbagai lomba penulisan artikel. Liputannya yang berdampak pada perubahan skema impor daging adalah investigasi "daging berjanggut" di Kementerian Pertanian.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus