Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Setiap wanita yang berusia panjang pasti mengalami menopause. Kata ini berakar dari bahasa Yunani: men (bulan) dan pausis (berhenti). Berhenti datang bulan, "Atau mati haid," ujar dokter spesialis kebidanan dan kandungan Rumah Sakit Umum Bunda, Taufik Jamaan, ketika ditemui awal Januari lalu. Secara klinis, wanita dinyatakan mengalami menopause ketika tidak mendapatkan menstruasi setelah satu tahun. Artinya, dia tidak produktif lagi. Selain tak ada lagi sel telur yang diproduksi, rahim perempuan menjelang menopause menipis dan mengecil.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo