Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SUSANDHI Sukatma tak kuasa menahan tangisnya. Dari balik jeruji ruang tahanan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, tangan ibunya menjulur membelai pundaknya. Sesekali pria 30 tahun itu sesenggukan saat ibunya, Suyanti, membesarkan hatinya. Di samping ibunya, istrinya, Tyas Rumanti, dan sejumlah kerabatnya juga terlihat berurai air mata. Semua larut dalam keharuan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo