Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Garis polisi terbentang mengelilingi kantor pema-saran PT Nila Alam di Jalan Daan Mogot Kilometer 18, Kelurahan Kalideres, Jakarta Barat, saat Tempo berkunjung ke sana, Kamis pekan lalu. Petugas keamanan perusahaan mengatakan polisi memasang garis kuning itu setelah menangkap Hercules Rozario Marshal dan anak buahnya karena menduduki kantor Nila Alam beserta dua hektare tanah secara paksa, awal bulan lalu. ”Sekarang kami kembali berjaga di kantor ini,” kata seorang anggota satuan pengamanan perusahaan itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo