Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
GARIS polisi masih terpasang di tumpukan besi beton yang tersimpan di gudang Toko Sumber Baru, Rabu pekan lalu. Terletak di Jalan Bypass Kilometer 8, Kelurahan Parak Laweh, Lubuk Begalung, Padang, gudang ini milik salah satu distributor besi beton terbesar di Sumatera Barat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo