Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
PEMERINTAH tak punya banyak pilihan jika ingin segera mengurangi subsidi elpiji untuk rumah tangga. Mengajak masyarakat beralih ke kompor induksi listrik dan membangun jaringan gas kota di kawasan permukiman adalah dua kebijakan yang harus segera dieksekusi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral. Jika tidak, nilai impor elpiji yang terus melambung akan memperparah defisit neraca perdagangan dan neraca berjalan Indonesia.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo