Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Editorial

Berita Tempo Plus

Terjebak Ilusi Rendahnya Inflasi

Harga minyak dunia terus bergerak liar. Kegamangan pemerintah menaikkan harga BBM bisa berakibat fatal.

12 Maret 2022 | 00.00 WIB

Terjebak Ilusi Rendahnya Inflasi
material-symbols:fullscreenPerbesar
Terjebak Ilusi Rendahnya Inflasi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Harga BBM yang terus ditahan bisa memicu kelangkaan pasokan.

  • Pengalihan subsidi bukan solusi jangka panjang.

  • Tingginya inflasi di tingkat global akan merembet ke Indonesia.

KENAIKAN harga minyak dunia semestinya menjadi momentum bagi pemerintah untuk memikirkan kembali harga yang pantas untuk penjualan bahan bakar minyak (BBM) di dalam negeri. Tak hanya membuat Pertamina tekor karena harus menanggung selisih ongkos produksi, kegamangan pemerintah menaikkan harga bisa berakibat fatal terhadap perekonomian nasional.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus